1 Juli 2009

Tarzan ke Kota



Dalam petualangannya ke hutan, Ratna (Sandra Dewi) diculik oleh Arde (Vincent Rompies) dan disembunyikan di sebuah gua. Di dalam gua, Ratna berkenalan dengan Tarzan (Ajul Jiung).

Ratna dan Tarzan segera menjadi teman baik. Tarzan pun mengantar Ratna pulang ke kota naik kuda. Para binatang teman-teman Tarzan terlihat sedih atas kepergiannya, namun Tarzan berjanji untuk kembali dan membawakan mereka semua oleh-oleh.

Setibanya di kota, dimulailah petualangan Tarzan.. Hidup di kota membuat Tarzan bingung. Ratna harus mengajari Tarzan cara hidup di kota, yang sangat berbeda dengan hutan. Mulai dari menggunakan toilet, cara makan, sampai berbahasa Inggris.

Keberadaan Tarzan akhirnya diketahui oleh Arde yang telah mengganti namanya menjadi Mamahi, alias Master Mata Hitam. Mamahi berusaha menipu Tarzan untuk menangkapi binatang-binatang liar untuk dijual sebagai bahan kosmetik. Tarzan pun dimusuhi oleh sahabat-sahabatnya, karena dianggap telah menjual saudara sendiri pada orang kota.

Tarzan marah. Ia lalu berjanji untuk melawan Mamahi. Sementara Ratna harus menghadapi konsekuensi dari tindakannya, yang telah membawa Tarzan ke Kota.

Sebuah film komedi petualangan yang seru untuk semua usia

Tarzan ke Kota, tayang serentak di bioskop mulai 4 Desember 2008

Jenis Film :
Adventure/comedy
Produser :
Lavesh Samtani, Khristo Damar Alam, Mandy Marhaimin
Produksi :
13 Entertainment & Lolipop Pictures
Homepage :
ht.tp://www.tarzankota.com
Durasi :
90

Pemain :
Sandra Dewi
Vincent Club 80’s
Ajul Jiung
Him Damsyik
Connie Sutejda
Reza Pahlevi
Sutradara :
Reka Wijaya
Penulis :
Reka Wijaya

DOWNLOAD File : 500.02MB

http://www44.indowebster.com/down.php?path=701e0df4fc853a4244b32f129d496f44.avi


0 comments:

Posting Komentar