3 Maret 2011

Perbandingan Kecepatan Transfer: USB 3.0 VS USB 2.0

Ada 2 faktor yang selalu menjadi pertimbangan dalam membeli sebuah media penyimpanan eksternal, kapasitas dan kecepatan transfer. Untuk kecepatan transfer data, hadirnya standar baru USB 3.0 tentunya mengubah peta persaingan standar transfer data yang selama ini didominasi USB 2.0.  Berikut ini video yang memperlihatkan perbandingan kecepatan transfer data dari perangkat yang menggunakan USB 3.0 dan USB 2.0.

Semoga video ini dapat memperkaya informasi Anda.

0 comments:

Posting Komentar